1. jenis routing yang bisa berubah sesuai dengan
kondisi yang diinginkan dengan parameter tertentu sesuai dengan protokolnya,adalah
pengertian dari . . .
a.
routing protokol c.
Routing static
b.
routing dinamik d.
Routing tables
jawabannya : b. Routing
dinamik, karena routing bisa brubah sesuai dengan kondisi yang di inginkan.
2.parameter pilihan yang menyebutkan alamat jaringan
tujuan yang akan disebutkan pada entri tabel routing disebut . . .
a.
destination c. Mask
b.
gateway d.
Network mask
jawabannya : a.
Destination, karena parameter pilihan yang menyebutkan alamat jaringan tujuan
pada enti tabel.
3. Ruter dapat menghubungkan berapa buah jaringan . . .
a.
1 buah jaringan c.
> 8 jaringan
b.
2 buah jaringan d.
A.B.C salah
Jawabannya : b. 2 buah
jaringan, karena menghubungkan
dua buah jaringan yang berbeda tepatnya mengarahkan rute yang terbaik untuk
mencapai network yang diharapkan. Dalam implementasinya.
4. Sebutkan jenis-jenis routing!
Jawab : A. Static routing
B, dinamik routing
5. Sebutkan
pengertian routing protokol !
Jawab : Routing
protocol adalah komunikasi antara router-router.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar